JALANTENGAH.CO I LHOKSEUMAWE - Anggun Kinanti Tarigan, mahasiswi tingkat akhir FEB Universitas Malikussaleh, dan fresh graduate Adilla Syahra mengungkapkan kebahagiaannya usai menjadi host pelatihan TOT sertifikasi BNSP bersama Tandaseru Indonesia.
"Terima kasih atas kesempatannya. Kesannya seru, dapat ilmu baru hanya dengan privillage sebagai host", ungkap...
"Training sertifikasi memungkinkan untuk mengantisipasi perilaku malpraktik dalam aktivitas pelatihan"
JALANTENGAH.CO I LHOKSEUMAWE, Lembaga psikologi dan training konsultan Tandaseru Indonesia yang telah mengantongi lisensi tempat uji kompetensi kembali membuka kelas pelatihan 'Be A Trainer' dan sertifikasi BNSP pada Januari 2024 mendatang.
Pelatihan dan Sertifikasi trainer KKNI...
JALANTENGAH.CO I BANDA ACEH, Enam dosen Universitas Teuku Umar Meulaboh, Aceh Barat dinyatakan kompeten sebagai Certified Trainer Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) Republik Indonesia.
Kepastian tersebut didapat setelah ke enam dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UTU itu mengikuti pelatihan, penugasan hingga dinyatakan lulus...
JALANTENGAH.CO - JAKARTA, Lembaga konsultan psikologi dan training provider Tandaseru Indonesia resmi ditetapkan menjadi satu satunya Tempat Uji Kompetensi (TUK) di Provinsi Aceh untuk skema okupasi metodologi pelatihan (instruktur).
Penetapan Tandaseru Indonesia sebagai TUK setelah melewati proses yang ketat sebagaimana peraturan BNSP, dituangkan dalam sertifikat...